Have you ever listened to one of David Archuleta's song titled "CRUSH"?
Have you ever felt that way?
Based on Oxford Learner's Pocket Dictionary, "Crush" is strong feeling of love, that usually does not last very long. The Indonesian translation: perasaan cinta yang kuat, yang biasanya tidak bertahan sangat lama. Mungkin aku bisa pakai istilah "nge-fans" untuk meng-Indonesia-kan kata Crush. Tapi, ini beda dengan perasaan kalau kita lagi nge-fans sama artis. Perasaan ini bisa berupa perasaan suka atau kagum kepada seseorang karena sesuatu, misalnya dia cantik, ganteng, jago olahraga, jago musik, pintar, dan sebagainya. Pertanyaannya, adakah orang di dunia ini yang belum pernah "crush" kepada seseorang? I must admit that I'm not one of them, because I've ever felt that way. Honestly, crushing on someone is kinda fun! Hahaha!! That's my opinion, but I guess we all have the similar opinion. Jadi, istilahnya kita ini secret admirer (pengagum rahasia) dia. Saat dia lewat, perasaan langsung gimanaaa gituuu... #eaaa
Apalagi kalau orang itu bukan orang yang ngenal kita, atau kita nggak sekelas sama mereka, it must be a really sweet surprise when they pass by us, soalnya kan jarang-jarang liat dia, haha!! Tapi, seru juga kalau misalnya dia sekelas bareng kita, bisa skali-skali curi pandang ke dia dong? Wkwkwk :D
That's why I think crushing on someone is kinda fun...
But, when we notice that the person that we're crushing on is doing PDKT with another person, we would feel like "galau", and keep asking "kok bukan gue sih orangnya?" hahaha!! *jujur amat sih* :D
By the way, how many crush do you have? When did you crush on someone for the first time? Who was that?
The answers will be funny if you think of it. Lucu aja gitu flashback ke masa lalu saat kita pertama kali "nge-fans" seseorang dan nyebutin namanya. Is there any of you have many crush? Honestly I do, hehe :)
It can happen! Misalnya nih, saat kita SMP, kita ngefans sama si A, karena si A udah lulus dan liat wajah baru, kita jadi ngefans sama si B. Saat kita lulus SMP dan gak ketemu lagi sama si B, pas SMA kita ngefans teman sekelas yang namanya si C, saat ikut ekskul dan liat yang "bening", kita pindah hati ke si D. Pas kuliah, saat ketemu teman baru dari daerah lain, kita akhirnya ngefans sama si E, karena pisah kelas sama si E, akhirnya kita ngefans sama si F, pas lagi jalan-jalan di kampus trus ketemu dengan senior yang kece, akhirnya kita ngefans si G. Gitu-gitu terus deh sampe Z, hahahaha!!! :D
Namanya juga perasaan cinta yang sesaat, wajar sih kalau berganti-ganti. Saat kita mulai "mati rasa" ke orang sebelumnya, selalu ada orang berikutnya yang bikin rasa itu muncul lagi... #eaaa
Apakah dari "crush" bisa berkembang jadi "true love"? Gak tau juga sih, mungkin bisa jadi tergantung keadaan. Kalo emang ternyata sama-sama suka dan saling mengagumi, it could be! Kalau emang nggak jodoh, it's okay. I can say that it's the period for us to wait for the right person...
Perasaan "crush" ini gak bisa ditolak, kalau udah suka dan kagum, bawaannya pengen liat dia terus, walaupun perasaan itu kecil kemungkinan untuk "terbalas"...
Cause the possibility that you would ever feel the same way about me
It's just too much, just too much
Why do I keep running from the truth?
All I ever think about is you
You got me hypnotized, so mesmerized, and I just got to know...
Do you ever think, when you're all alone
All that we could be, where this thing can go
Am I crazy or falling in love
Is it really just another crush
Do you catch a breath when I look at you
Are you holding back like the way I do
Cause I'm tryin, tryin to walk away
But I know this crush ain't goin away...
"Crush" itu gak diundang, tapi dia datang dengan sendirinya, dan gak harus diusir buat bikin dia pergi. Saat intensitas pertemuan dengan dia berkurang, atau saat kita harus berpisah dengan dia pasti perasaan itu akan hilang dengan sendirinya. Atau mungkin saat kita bertemu dengan orang yang (menurut kita) lebih keren dari dia, kita mungkin "berpindah ke lain hati". Bisa juga saat dia sudah jadian dengan orang lain, perasaan "crush" itu luntur dan akhirnya hilang sama sekali.
Udah kebayang belum wajah-wajah orang yang pernah menjadi crush kamu? Haha!! :D
Atau mungkin kamu lagi crushing on someone saat ini?? :p